Pentingnya Hak Paten Merek Dagang Dalam Bisnis

 

Dalam dunia bisnis, produk yang memiliki nilai jual hendaknya mendaftarkan untuk dipatenkan agar menghindari sengketa kepemilikan di kemudian hari. Identitas merk produk jual anda merupakan aset terpenting dalam membranding ke pelanggan. Sehingga anda perlu mengamankan merk tersebut secara legal pastinya.

 

Apa itu Merek Dagang ?

Merek Dagang adalah suatu merek atau brand yang disematkan pada barang atau jasa untuk diperdagangkan oleh perorangan maupun kelompok untuk membedakan penamaan suatu produk. Dengan penguatan brand ini akan memudahkan pelanggan untuk mengenai brand mulai dari nama, logo dan simbol. Seperti halnya Coca-cola, Toyota, Daihatsu, Nissan, Mitsubishi, Honda dan berbagai macam lainnya. Dengan penggunaan trade mark ini akan memudahkan konsumen membedakan antara merek yang satu dengan lainnya.

 

Kegunaan Merek Dagang

\

Brand suatu produk maupun jasa memanglah sangat penting dalam kelangsungan menjalankan suatu usaha atau bisnis baik skala kecil hingga besar. Untuk itu bagi anda yang memiliki bisnis, mulailah untuk mengurus merek dagang ini. Adapun kegunaan Merek Dagang ini bagi pelaku usaha, antara lain:

1. Memiliki Perlindungan Hukum

Dengan mendaftarkan merek dagang anda akan diakui secara hukum dan administrasi Negara. Dengan otomatis kepemilikan dan hak cipta anda akan aman. Apabila ada pihak lain yang sengaja menggunakan brand atau merk milik anda, tentunya akan berakhir di meja hukum. Sehingga merek dagang yang telah terdaftar pada HAKI dan Kemenkumham RI sangatlah penting tentunya.

 

2. Menghindari kerugian

Penyalahgunaan merek dagang dengan menduplikasi suatu produk saat ini memanglah sangat marak. Bisa dibayangkan bila brand anda digunakan pihak lain untuk meraup keuntungan, maka berapa kerugian yang seharusnya itu hak dari pemilik merek. Sehingga dengan mendaftarkan kepemilikan produk secara sah di mata hukum akan menghindarkan anda dari kerugian.

Baca Juga :  5 Rekomendasi Jaket Waterproof untuk Liburan Musim Hujan

 

3. Meningkatkan Margin Penjualan dan Daya Saing

Biasanya dengan mendaftarkan hak paten suatu merek, konsumen semakin percaya bahwa kualitas dan kapasitas usaha yang anda kelola. Sehingga pelanggan tidak akan ragu dalam melakukan repeat order. Dengan demikian pelanggan akan lebih memilih brand yang bonafit di banding dengan merek sejenisnya tanpa hak paten brand.

 

Bagi anda yang berkeinginan mendaftarkan Merek Dagang yang sah secara hukum dan Negara, https://greenpermit.id/ dapat membantu anda sepenuhnya. Apalagi ditengah kesibukan anda yang sulit menyisihkan waktu dalam pendaftarannya secara mandiri, platform ini mampu mendaftarkan merek dagang anda dengan aman. Perusahaan GreenPermit yang berbasis di Jakarta ini merupakan ahlinya dalam memberikan solusi pengurusan perijinan secara professional.

Demikian Ulasan singkat mengenai Pentingnya Merek Dagang bagi usaha ini, semoga dapat membantu anda semua.

Recommended For You

About the Author: admin

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *