Sepeda Brompton Benda Mahal yang Populer

Kamu pernah dengar kan, cerita dari komedian yang bernama Cak Lontong memiliki hobi koleksi sepeda Brompton. Ya, di mana sepeda ini terkenal mahal dan antik. Tak heran lah, seorang komedian jenius memilih untuk koleksi benda mahal tersebut.

Dengan ulasan tersebut, tapi hal ini bisa membuat kita penasaran, kira-kira berapa ya harga sepeda Brompton? Untuk lebih jelasnya yuk simak terus artikel ini.

 

Sepeda Mahal yang Mulai Populer

 

Kalau dikatakan mahal, sepeda ini memang terkesan mahal. Namun hal ini sebanding dengan kualitas dan desainnya. Apalagi sepeda ini mulai populer, khususnya di kalangan artis atau ekonomi menengah ke atas. Tak hanya Cak Lontong, kalau sepeda jenis ini mulai digemari oleh banyak pengusaha sebagai kolektor.

Tak heran kalau banyak masyarakat yang penasaran dengan harga sepeda ini. Kira-kira berapa ya harganya?

Menurut informasi yang dipaparkan dari situs Brompton sendiri kalau harga sepeda mahal ini dibanderol mulai dengan harga 1.500 Pondsterling atau setara dengan Rp 30 juta. Bahkan harga sepeda mahal ini bisa mencapai seharga 3000 poundsterling atau setara dengan 60 juta rupiah. Sungguh mencengangkan bukan? Bisa beli motor saya tiga biji itu.

 

Daftar Harga Sepeda Brompton tahun 2022

Berikut ini adalah daftar harga sepeda brompton tergantung tipe dan jenisnya:

E-Bike M6L Black 6 Speed: Rp 59 juta, harga ini sama dengan tipe Turkish Green;

M6L Black Baterry Lighting memiliki harga Rp 27 juta;

Black Dynamo Lighting seharga Rp 28 juta

M6L Black Lacquer Baterry Lighting seharga Rp 31 juta

M3L Tempest Blue Baterry Lighting Rp 25 juta

M6R Black Baterry Lighting seharga Rp 29 juta

Baca Juga :  Mengnal Hukum Forex: Apa yang Perlu Anda Ketahui

Dari penjelasan di atas, kita bisa melihat kalau tipe M6L Black dengan kecepatan 6 speed adalah tipe yang paling mahal. Meskipun mahal, namun untuk tipe ini masih banyak yang suka untuk mengkoleksinya loh.

 

Tentang Sepeda Brompton

 

Meskipun demikian, Sedikit ulasan tentang sepeda Brompton bahwa sepeda ini memiliki sejarah sendiri. Di mana sepeda ini ternyata sudah ada sejak tahun 1975, hanya saja mulai populer di tahun-tahun ini. Mengingat uniknya desain dari sepeda ini.

Recommended For You

About the Author: admin

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *